Yoo Se Yoon Dalam Diskusi Untuk Kembali Ke ‘Knee Drop Guru’

 


Yoo Se Yoon mungkin  akan kembali ke ‘Knee Drop Guru‘ dengan Kang Ho Dong dan tambahan baru, Kwanghee.

Meskipun sudah ada laporan sebelumnya bahwa ia tidak akan kembali ke acara ini, MBC mengungkapkan bahwa ia sedang dalam diskusi untuk kembali ke acara sementara juga menjaga tempatnya di 'Radio Star' juga.

Namun, agency komedian telah menekankan bahwa meskipun diskusi telah terjadi, tidak ada yang telah dikonfirmasi saat ini.

Episode pertama dari ‘Knee Drop Guru’ kembali akan mengudara pada 29 November.


Source :allkpop/IniSajaMo

Comments